Rancang Bangun Alat Penstabil Tegangan pada Generator Turbin Angin Sepeda Motor Modifikasi Injeksi

Authors

  • Magribfa Azani Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang
  • Wawan Purwanto Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang
  • Dwi Sudarno Putra Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang
  • Milana Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang
  • Hamid Nasrullah Jurusan Mesin Otomotif, Politeknik Dharma Patria Kebumen

DOI:

https://doi.org/10.24036/jtpvi.v2i1.128

Keywords:

Generator, Alat Penstabil, Tegangan

Abstract

Pemanfaatan gas hidrogen atau gas  untuk mengurangi pemakaian bahan bakar minyak dilakukan agar menjaga ketersediaannya tidak semakin menipis. Namun untuk mendapatkan gas  ini harus melewati proses pemisahan molekul hidrogen dengan oksigen melalui proses elekrolisis. Metode yang digunakan yaitu metode rancang dan bangun alat penstabil tegangan yang akan diuji pada kecepatan 30,40,50, dan 60 km/jam. Data hasil pengujian tegangan pada kecepatan 30, 40, 50 dan 60 km/jam didapatkan rata-rata tegangan 3,62 V. Setelah menggunakan alat penstabil terjadilah peningkatan dengan hasil rata-rata tegangan 6,86 V, sehingga terjadilah peningkatan tegangan sebesar 3,24 V setelah menggunakan alat penstabil. Dari rata-rata yang diperoleh, untuk melakukan proses elektrolisis dapat berjalan karna untuk proses itu membutuhkan tegangan sebesar 5,8 V.

The use of hydrogen gas or H_2O gas to reduce the use of fuel oil is carried out in order to ensure that its availability does not become increasingly depleted. However, to get H_2 O gas, you have to go through the process of separating hydrogen molecules from oxygen through the electrolysis process. The method used is the method of designing and building a voltage stabilizer which will be tested at speeds of 30, 40, 50 and 60 km/hour. Data from voltage testing results at speeds of 30, 40, 50 and 60 km/hour and obtained an average voltage of 3.62 V. After using the stabilizer there was an increase with an average voltage result of 6.86 V, resulting in an increase in voltage of 3 .24 V after using the stabilizer. From the average obtained, the electrolysis process can run because the process requires a voltage of 5.8 V.

References

Yuliani. D, Saryono. S , Apriani. D, Magfiroh , dan Ro.M, “Dampak Kenaikan Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) Terhadap Sembilan Bahan Pokok (Sembako) Di Kecamatan Tambun Selatan Dalam Masa Pandemi," Jurnal Citizenship Virtues, pp. 320-326,” 2022.

Martawati, “Sistem Elektrolisa Air Sebagai Bahan Bakar Alternatif pada Kendaraan," Jurnal Eltek, vol. 1, no. 12, pp. 93-104,” 2017.

Salam. Y, Setiawan. F, “Gas Hidrogen pada Proses Elektrolisis terhadap Emisi dan Konsumsi Bahan Bakar ," Jurnal Teknik Mesin Unirta, vol. 1, pp. 10-13,” 2018.

Wahyudi. R, Purwanto. W, Maksum. H, Setiawan. M. Y, dan Sampurno. Y. G, “Pengaruh Penambahan Elektroliser pada Sepeda Motor 4 Langkah Modifikasi Injeksi terhadap Konsumsi Bahan Bakar dan Gas Buang ," Motivection , vol. 5,” 2023.

Setya.D,“https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6243882/pakar-brin-beri-penjelasan-terkait-temuan-bahan-bakar-air,” 2022.

Putra. Y. S, Purwanto. W, Setiawan. M. Y, dan Arif. A, “Pengaruh Bodi Tambahan pada Sisi Alternator Turbin Angin terhadap Tegangan dan Arus Listrik yang Dihasilkan," MSI Transaction on Education, vol. 4, pp. 36-43,” 2023.

Melda. L, Nuri. H, and Uyung. G, “Potensi Energi Listrik pada Gas Buang Sepeda Motor," Jurnal Rekayasa Elektrikal , vol. 11, pp. 163-168,” 2015.

Lubis, S., “Analisis Tegangan Keluaran Alternator Mobil Sebagai Pembangkit Energi Listrik Alternatif. RELE. Rekayasa Elektrikal dan Energi Jurnal Teknik Elektro. Jurnal.,” 2018.

Al farisi. A. S, Liliana. L, dan Wenda. A, “Analisa Pengaruh Jumlah Lilitan Stator Terhadap Generator Magnet Permanen Fluks Radial Tiga Fasa," Jurnal Orang Elektro, vol. 10,” 2021.

Iskandar. H. I, “Praktis Belajar Pembangkit Listrik Tenaga Surya,” Deepublish, 2020.

Yani, A., “Studi Eksperimental Pengaruh Jumlah Sudu Turbin Angin Tipe Propeller Terhadap Daya Output Pada Pembangkit Listrik Tenaga Angin (Sebagai Alternatif Pembangkit Listrik Daerah Pesisir Pantai). Jurnal Teknik Juara Aktif Global Optimis, 1(2), 39-44.,” 2021.

Anggraini, F., Surtono, A., & Pauzi, G. A., “Pemanfaatan Energi Angin Pada Sepeda Motor Bergerak Untuk Menyalakan Lampu. Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika, 4(2),” 2016.

Hatta, S., “Tindakan Hukum Terhadap Motor ‘Knalpot Bising’ Oleh Kepolisian Resor Kota Banda Aceh (Doctoral dissertation, UIN Ar-Raniry),” 2022.

Basri, I. Y., & Irfan, D., “Komponen Elektronika,” 2018.

Sugiyono, Metode Penelitian Pendekatan Kuatitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung, 2019.

Downloads

Published

2023-10-25

How to Cite

Azani, M., Purwanto, W., Putra, D. S., Milana, & Nasrullah, H. (2023). Rancang Bangun Alat Penstabil Tegangan pada Generator Turbin Angin Sepeda Motor Modifikasi Injeksi. JTPVI: Jurnal Teknologi Dan Pendidikan Vokasi Indonesia, 2(1), 33–40. https://doi.org/10.24036/jtpvi.v2i1.128

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>